M. Ihwan - My Story So Far
GRATA AMICITIA !, selamat datang persahabatan

Selamat datang di blog Muhammad Ihwan. Senang rasanya dapat membangunkan rumah bagi tulisan-tulisan dan dokumentasi perjalanan serta aktivitas. Selain untuk mendokumentasikan ragam aktivitas dan perjalanannya, Ihwan membangun blog ini juga ditujukan untuk menjaga semangat menulis, menyemarakkan proses dialektika, dan menjalin silaturahmi melalui kegiatan saling berbagi dan berdiskusi.

Sebagai pribadi yang gemar membaca dan menulis, Ia menikmati betul asyiknya ngeblog, dan banyak terinspirasi dari kegiatan tersebut. Menulis, membaca-menyimak pandangan orang lain, berdiskusi. Memberi komentar, menjawab pertanyaan. Adalah hal menyenangkan baginya.

Oleh karena itu, harapannya terhadap blog ini juga lebih kurang demikian. Karena esensi dan ukuran dari kemajuan adalah lebih baik dari yang sudah ada, maka ia berharap kritik dan saran semoga selalu ada.

Semoga pengunjung senantiasa mendapat manfaat dari blog ini, mari berkawan dan selamat membaca.

Artikel Terbaru

UNITED TRINITY; TRIUMVAT LEGENDARIS UNITED

Bila sedang di kompleks Stadion Old Trafford, jangan lewatkan untuk bergambar di Patung United Trinity atau disebut juga sebagai Holy Trinity, menggambarkan kehebatan trio legendaris [baca lebih lanjut.. ]

OLD TRAFFORD DAN TRIBUN-TRIBUN LEGENDARISNYA

Akhirnya sampai juga di Old Trafford, markas klub favorit saya sejak kecil, Manchester United. Nama stadion ini aslinya adalah nama area di Greater Manchester. Lokasinya [baca lebih lanjut.. ]

MENJADI PERUSAHAAN SEDERHANA

Kabarnya orang Indonesia itu cenderung suka dengan "power distance relationship" yang merupakan bibit birokrasi dan anti simplifikasi. Padahal "power distance relationship", selain akan melahirkan kultur [baca lebih lanjut.. ]

JANGAN REMEHKAN BUDAYA MUDIK!

PULANG KAMPUNG atau mudik (mulih dilik), adalah sebuah ritual budaya tahunan, yang dilakukan menjelang perayaan hari raya keagamaan, terutama Idul Fitri. Mereka yang hidup dan [baca lebih lanjut.. ]

SEGO KUCING PAK GIK, LEGENDA SEMARANG

Di Semarang akhirnya mampir ke Angringkan Sego Kucing pak Gik yang sangat legendaris, ya lapak ini didirikan oleh alm. pak Sugijo sekitar 60 tahun yang [baca lebih lanjut.. ]

ZIARAH SYEKH MAULANA MALIK IBRAHIM

Memasuki kompleks makam Syekh Maulana malik Ibrahim yang berjarak hanya ± 200 meter dari Alun-alun Gresik, bersebelahan dengan Taman makam Pahlawan, atau tepatnya di tepi [baca lebih lanjut.. ]

ZIARAH SUNAN GIRI DAN HIKMAH KALAMUNYENG

MAKAM SUNAN GIRI Makam Sunan Giri adalah makam yang berbentuk cungkup dan berarsitektur khas Jawa yang sangat unik terletak di Dusun Giri, Desa Giri, Kecamatan [baca lebih lanjut.. ]

CSR LEADERSHIP

Baru-baru ini saya diminta untuk berbagi perspektif mengenai leadership dalam pengelolaan program-program Corporate Social Responsibility (CSR) perusahaan atau kalau di Lingkup BUMN lazim disebut program [baca lebih lanjut.. ]

REPOSISI

Medio bulan lalu saya punya kesempatan bertemu dengan teman-teman mantan sales force retail, rekan-rekan seperjuangan dulu yang sama-sama membangun dan mejalankan bisnis retail perusahaan [baca lebih lanjut.. ]

Menampilkan 1 - 9 dari 185 artikel
Menampilkan 1 - 9 dari 185 artikel
Top 10 Negara Pengunjung:
Total Pengunjung: